PESONA MOBIL TERCEPAT DUNIA 2013



Mobil tercepat di dunia Bloodhound SSC dengan kecepatan yang mampu menembus 1.000 MPH atau 1.609 kilometer perjam, siap di uji di tahun 2013 mendatang.
Daniel Jubb,merupakan desainer dan ahli mesin yang telah merancang sedemikian rupa agar mobil tersebut dapat melaju dengan kecepatan 1.000 MPH atau 1.609 kilometer perjam.


  • Tim dari pengembangan proyek ambisius asal Inggris ini akan menguji Bloodhound SSC di gurun Afrika Selatan.


  • Bloodhound akan dikendarai oleh pilot Royal Air Force Andy Green, yang sudah memegang rekor kecepatan kendaraan darat saat ini ThrustSSC.
BLOODHOUND GRAPHIC.jpg

Gambar: Mobil supercepat Bloodhound Super Sonic Car (SSC) saat Pameran.





Gambar Mobil supercepat Bloodhound Super Sonic Car (SSC) dan mesin:


Kehebatan mesin yang mampu membawa Mobil Bloodhound Super Sonic Car (SSC) menembus kecepatan 1.000 MPH atau 1.609 kilometer perjam.



Bloodhound SSC memiliki tenaga listrik hibrida. Roket menggunakan bahan bakar padat, yang merupakan karet sintetis dan mengubahnya menjadi aerosol dengan peroksida t dan katalis namun mesin tersebut hanya dikembangkan untuk Bloodhound dan terbesar yang pernah dirancang di Eropa.

Bahan bakar sebenarnya ditembakkan ke roket oleh mesin Cosworth dari jenis mesin yang digunakan di mobil balap Formula One. Kemudian semua kekuatan dikombinasikan dengan daya dorong dari mesin jet seperti yang ada di Pesawat tempur mesin tersebut hanya dikembangkan untuk Bloodhound dan terbesar yang pernah dirancang di Eropa.

(@dhedi'sh / sumber gambar : mulkan35.blogspot.com)